Minggu, 16 September 2012

Pidato singkat.Bersyukur Kepada Allah.SWT


PIDATOQU...!!
Ass.Wr.wb
Alhamdulillah Alhamdulillah hirabbil ‘alamin washolatu washala mu’ala ashrafil ambiya iwal mushalin wa’ala alihi waashabihi rasulillahi ajma’il ammaba’du.
Tiada kata yang lebih pantas untuk kita ucapkan selain memanjatkab puji dan syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, toufik, dan hidayahnya, sehingga kita masih dapat menikmati anugrah terindah yang ada dimuka bumi ini.
Shalawat serta salam mudah-mudahan tetap tercurahkan kepada junjungan kita Nabi besar kita Muhammad SAW yang telah membawa dan menunjukkan kita dari jalan yang gelap gulita menuju jalan yang terang benderang
               Hadirin dan hadirat yang dirahmati Allah, sebelum saya menyampaikan pidato ini, saya ingin mengucapkan  terima kasih kepada bpk Najibullah, S.Pd, yg telah menuntun, mengajar dan member kesempatan kpd saya untuk menyampaikan pidato sy tentang hendaklah kita bersykur hanya kpd Allah SWT,
Baiklah, adapun pidato yg akan sy bwakan yaitu berjudul BERSYUKUR KEPADA ALLAH SWT.

Hadirin wal hadirat yg sama berbahagia
               
 Bersyukur itu sperti halnya jika kita mengucapkan terima kasih atas anugrah atau nikmat yang senantiasa diberikan allah selalu kepada kita, Bersyukur atas apa yang kita dapatkan dari Allah swt itu hukumnya wajib. Maka dari itu selalulah bersyukur hanya kepada Allah.

Allah berfirman dlm surah Ibrahim ayat 7 yaitu
Yang artinya dengan menyebut nama allah yg pemurah lgi maha penyayang
Dan ingatlah juga tatkalah tuhanmu mema’lumkan sesunggguhnya jika kamu bersukyr ats nikmatku, maka kami akan menambah nikmat untukmu, tp jika kkamu mngikari nikmatku sesunggugnya asabqu sngatlah pedih………………

Hadirin wal hadiran yang sama berbahagia
Contohnya, ketika bertambahnya ilmu tidak diiringi dengan bertambahnya kasih sayang terhadap sesama, tidak diiringi dengan ungkapan syukur kpd Allah, tp akbitnya semakin banyak kemampuan yang didapat, maka semakin pandai pula dalam berbuat dan mengejek atau meremehkan orang-orang yang tingkat keilmuannya masih dibawah level-nya,, mengapa demikian?? Karena tak adanya kesadaran bahwa ilmu salah satu nikmat terbesar dr Allah SWT…Subhanallah
Contoh kedua, janganlah kita mencela hidangan yang telah dihidangkan di depan kita, walaupun makanan itu sangat sederhana, dan hendaklah kita bersyukur atas makanan yang diberikan allah kepada kita, krn sebelum itu coba kita berfikir, begitu bayak orang lain diluar sana yang mati kelaparan..
 Contoh lain nya lagi adalah ada seorang pekerja, dari  pagi hingga sore ia bekerja seharian dengan mengandalkan ototnya,betapa lelahnya pekerjaanya itu, dan hanya mendapat kan imbalan sebesar lima ribu,, tetapi ia tetap bersyukur atas apa yang diberikan allah, dengan tetap beribadah kepada Allah, tetap melakukan apa yang di perintahkan oleh Allah.
Tapi ada pula yang msih merasa mengeluh dengan pkerjaannya, mengapa demikian?? Karena penghasilannya tidk sesuai dengan yg dia dambakan…
.astagfirullah, berapapun penghasilannya hendaklah dia bersyukur atas itu, dia tak berfikir bagaimana dengan org terlantar, yang makan sehari-harinya saja susah..mau sekolah tp tak punya uang, mau bekerja tapi tak punya modal..
Contoh terakhir Setiap hari kita pst dapat melihat seluruh jalan raya dipadati oleh berbagai jenis kendaraan bermotor. Contohnya mobil, motor .. jadi kalian yg sdh menggunkan kndaraan trsbt maka bersyukurlah kalian..karena disekeliling kita ini msh trlalu banyak yg blum mampu untk mmbeli kendraan trsbut mereka msh menggunakn sepeda roda,, contoh ini harus kita jadikan pembelajaran, bahwa kita sbg hamba Allah, apapun itu, baik berupa nikmat atau cobaan marilah kita bersyukur..
Cara seseorang bersyukurpun itu sangat gampang, berbagai macam ada mengucapkan hamdalah ketika mendapatkan nikmat dari Allah, ada yang memperbayak ibadahnya kepada Allah, ada yang bersyujud syukur kepada Allah dan sebagainya… Dan cara bersyukurpun bias dengan melakukan sedekah. Krn Baginya harta karunia Allah yang didalamnya ada hak fakir miskin. Sedekah merupkan tanda syukur kepada Allah kerena diberi kelapangan dalam harta.
jadi apa yg membuat kita sulit untuk bersyukur????????????? Pikir itu baik-baik….




Manfaat bersyukurpun ada, Allah memberikan nikmat yang berlipat ganda kepada umatnya yang mau bersyukur atas apa yang diberikannya.

Ada sebuah kisah pd  zaman rasullulah, seorang hamba Allah yang bernama Qarun yang dulunya miskin dan lalu diberikan Allah kekayaan yang melimpah, sedangkan dia yang sombong dan kikir ini tidak bersyukur kepada Allah,dan tidak pula mengerjakan apa yang deperintah akan Allah.Maka dari itu Allah pun berkehendak untuk menguburnya beserta harta-harta yang dititipkan Allah kepadanya.
Hadirin wal hadirat sama2 dirahmati Allah..

Maka dari itu marilah kita bersyukur kapada Allah yang tidak henti-hentinya member kita nikmat dan karunianya kepada kita semua.
Mungkin Hanya itu yang dapat saya sampaikan
Lebih dn kurangnya mhon dimaafkan, sy hanyalah manusia biasa yg tak luput dr kesalahan dn dosa…
Minallahil Musta’an Wa ‘Alaihit Tiklan
Fallahu Khairun Hafidzan
Wassalamu ‘Alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

5 komentar:

  1. Bagus mbak,buat pr ane boleh nie izin sedot ya mbak...:)

    BalasHapus
  2. Pidatonya sangat bagus ,, memotivasi buat kita

    BalasHapus
  3. pidato nya,bagus mbak boleh ya m
    bak izin ambil buat tugas :-)

    BalasHapus
  4. Maad ye.. Qarun bukan pada zaman rasulullah

    BalasHapus
  5. Bagus mbak pidatonya boleh ya colek buat pr

    BalasHapus